orangtua

Catatan Dzulqo’dah 1445H – Kenalkan Al-Aqsho Kepada Anak SD (serial ke-II)

BismilLah. Mungkin saja terjadi, di satu saat anak kita (atau anak Muslim lainnya) ajukan pertanyaan sederhana, “Situs ibadah paling tua di muka Bumi itu apa ya, Pak / Bu?” Sangat mungkin kita tertegun sejenak, berusaha memberikan jawaban yang semestinya mereka dapatkan. Tapi...

Continue reading...

Hasil Istinbath 1435H/2014M – Masalah Aborsi

BismilLah. Assalamu’alaykum. Sahabat, begitu banyak masalah ummat yg perlu diperhatikan, tentu ummat berharap agar ada solusi yang dilahirkan oleh pemimpin. Diantara solusi tersebut adalah adanya Fatwa atau Ketetapan Majlis Istinbath. Bilamana ada seorang muslim yang disepakati untuk diangkat (baca : di-bay’at) sebagai...

Continue reading...

Nasihat Romadhon 1442H – Rangkaian Do’a Bapak Para Nabi

BismilLah. Assalamu’alaykum. Tilawah QS.Ibrohim 35-37 bersama Imaamul Muslimin : Ustadz Yakhsyallah Mansur pada hari Rabu pagi, 16 Romadhon 1442H/28 April 2021M di Masjid An-Nubuwwah, Dusun Muhajirun, Natar – Lampung sbb: – Rangkaian ayat ke-35 hingga 41 menceritakan tentang do’a yang dipanjatkan oleh...

Continue reading...