BismilLah. Setahun setengah yang lalu, Palang Merah Amerika mengatakan kepadaku bahwa perjalanan ke Palestina tidak dapat di-sah-kan karena negara itu tidak ada dalam data mereka. Kemarin, Palang Merah Amerika katakan bahwa aku seorang warga Israel. Seorang teman sekelasku dan aku berjalan...
Continue reading...catatan
Delapan Cara Pandang Kita Terhadap Palestina (1 dari 8)
BismilLah. . Inilah “Surat dari teman jauh”, yang bercerita tentang bagaimana semestinya kita memandang negeri Palestina apa adanya. Sebenarnya ia hanya kumpulan tulisan, yang membentuk bingkai pemikiran kritis, bukan pragmatis. Yuk kita ikuti bagian demi bagiannya, semoga mencairkan kebekuan cara pandang kita...
Continue reading...Bahan Kimia Senjata Gas Syaraf ala Nazi Ternyata Dijual Toko Terkenal
BismilLah. (Ini adalah terjemahan bebas dari artikel sumber) Wall-Mart, Wallgreens dan toko pengecer besar lain di USA ditemukan menjual kimia yang digunakan untuk pembuatan senjata gas syaraf. Kimia tersebut ditemukan dalam sejumlah produk yang dijual oleh mereka, dan itulah kimia yang sama...
Continue reading...Menjejakkan Kaki Kembali
BismilLah. Entah kenapa begitu sulit memulai kembali apa yang ingin ku tuliskan disini. Semua terekam jelas dalam benak ku, ingin menulis jejak kehidupan… itu saja. Hanya kadangkala benak ini nampak acak karena tertimbun dengan pikiran lain yang tiba-tiba menyeruak muncul. Ya, ini...
Continue reading...Refleksi Kemerdekaan Bersama GNU/Linux – Jelang Maulid Nabi
BismilLah. Assalamu’alaykum. Ini tulisan “agak serius” dan “non slackware”, yang lahir dari keprihatinan diri selaku putra negeri ini. Baiklah … jelang peringatan Maulid Nabi Muhammad shollalLohu ‘alayhi wa sallam, sebenarnya ada kesempatan kita -selaku muslim- untuk bercermin diri. Tentu saja yang akan...
Continue reading...