baytul maqdis

ADA APA DENGAN MASJID AL-AQSHO, TAHUKAH KITA? (SERI KE-29)

BismilLah. 29). Siapa Pembebas Masjid Al-Aqsho? – Ketika Masjid Al-Aqsho dibebaskan pertama kali oleh Ummat Islam pada th.636M, saat itu Muslimin berada di bawah pimpinan Kholifah : ‘Umar ibnul Khoththob, dengan Panglima utamanya : Abu Ubaydah ibnul Jarroh (rodhiyalLohu ‘anhuma). Pengepungan kota...

Continue reading...

Catatan Syawwal 1443H – Menggali Hikmah Kemuliaan Masjid Al-Aqsho (I)

BismilLah. Masjid Al-Aqsho Adalah Qiblat Pertama Ummat Islam Keyakinan diatas berdasarkan QS.Al-Baqoroh 142 sbb: سَيَقُولُ السُّفَهَاءُ مِنَ النَّاسِ مَا وَلَّاهُمْ عَنْ قِبْلَتِهِمُ الَّتِي كَانُوا عَلَيْهَا ۚ قُلْ لِلَّهِ الْمَشْرِقُ وَالْمَغْرِبُ ۚ يَهْدِي مَنْ يَشَاءُ إِلَىٰ صِرَاطٍ مُسْتَقِيمٍ (Artinya) : Orang-orang yang kurang...

Continue reading...

ADA APA DENGAN MASJID AL-AQSHO, TAHUKAH KITA? (SERI KE-18)

BismilLah. 18). Adakah Tempat I’tikaf Yang Sempurna? – Jelang 10 hari akhir bulan Romadhon, umumnya selalu didengungkan penegakan sunnah RosululLoh shollalLohu ‘alayhi wa sallam tentang ibadah I’tikaf. Ummat Islam yang merindukannya tentu bersegera persiapkan diri untuk melaksanakannya di masjid terdekat. Namun, adakah...

Continue reading...

ADA APA DENGAN MASJID AL-AQSHO, TAHUKAH KITA? (SERI KE-14)

BismilLah. 14). INILAH MASJID AL-AQSHO! – Masjid Al-Aqsho adalah qiblat pertama ummat Islam. Hal ini berdasarkan QS.Al-Baqoroh 142, yang artinya : “Orang-orang yang kurang akal diantara manusia akan berkata, “Apakah yang memalingkan mereka (Muslim) dari kiblat yang dahulu mereka (berkiblat) kepadanya?” Katakanlah...

Continue reading...